Arah Musim Quotes
Arah Musim
by
Kurniawan Gunadi274 ratings, 4.30 average rating, 65 reviews
Arah Musim Quotes
Showing 1-18 of 18
“Orang akan mengenalmu dari kebaikan budi, kebermanfaatan, peran, pemikiran, kecerdasan, sumbangsihmu kepada umat, dan hal-hal lain yang jauh lebih bermakna daripada pakaian dan riasan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Kita menyadari bahwa buku menjembatani pikiran kita untuk bertemu.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Memang sulit, bersyukur pada saat merasa gagal dalam perjuangan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Sudah cukup rasanya untuk sibuk memikirkan diri sendiri. Sudah cukup rasanya untuk merasa diri ini selalu hebat. Sudah cukup juga untuk berpura-pura bahagia. Biarkan dunia tahu keadaanmu.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Hal-hal yang kemudian membuat kita kecewa adalah asumsi kita sendiri.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Kira-kira, ada berapa banyak hal yang sudah kita sesali karena tidak siapnya kita, padahal ketika direnungi, dulu kita memiliki waktu untuk mempersipakannya, hanya saja kita tidak mau. Enggan untuk bersiap.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Semakin bertumbuh, semakin kita memahami bahwa sedikit bicara itu jauh lebih menyenangkan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Biar dunia kita ini sunyi, senyap. Kita tidak harus dikenal banyak orang untuk bisa menjadi lebih bermanfaat, untuk memiliki nilai lebih sebagai manusia. Kita hanya perlu menjadi orang baik.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Bersyukurlah bagi kita yang masih bisa membuat pilihan sebab ada orang-orang yang tidak memiliki pilihan sama sekali. Bersyukurlah bagi kita yang bisa dan berani untuk membuat pilihan sebab ada orang-orang yang bahkan tidak berani untuk membuat pilihan bagi dirinya sendiri.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Aku iri menyaksikan betapa sederhananya alasan kebahagiaan bagi orang lain. Sementara itu, hal itu rumit sekali bagiku.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Kita mungkin akan berpisah maka persiapkan hatimu untuk kehilangan. Karena, kita sebaiknya percaya bahwa kita akan bertemu selepas kehidupan ini karena perpisahan itu kita percaya hanya menjadi jeda untuk mempersiapkan pertemuan selanjutnya.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Memang, sudah bukan saatnya lagi kita membanding-bandingkan diri.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Jangan biarkan pikiranmu dipenuhi pikiran-pikiran yang melelahkan. Seperti temanmu yang ribut dengan riasan, sibuk bagaimana menarik hati orang lain, sibuk memikirkan memiliki pasangan pada usia muda, kau jangan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Mengapa hidup berputar lebih cepat dari rencana yang telah kita buat masing-masing.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Sementara apa yang kita tunggu, justru adalah sesuatu yang sebenarnya harus kita cari.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Keputusan hidup kita bukan untuk menyenangkan semua orang, melainkan mencapai titik tertingginya, yaitu keridaan Tuhan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Ternyata begitu banyak yang dikejar dan hampir semua yang dikejar adalah urusan dunia.”
― Arah Musim
― Arah Musim
“Penerimaan adalah bentuk kepercayaan pertama yang harus kamu dapatkan.”
― Arah Musim
― Arah Musim
