Stasiun Quotes
Stasiun
by
Cynthia Febrina125 ratings, 3.20 average rating, 39 reviews
Stasiun Quotes
Showing 1-8 of 8
“Entahlah, kalau benar cinta, menurut saya, selalu ada keinginan bagi kami untuk bersama. Tapi nyatanya tidak.”
― Stasiun
― Stasiun
“Langitmu adalah langitku. Hujanmu adalah hujanku. Itu yang kamu bilang, dulu. Kamu sangat mencintai hujan karena saat hujan orang lain tidak akan tahu bahwa kamu sedang menangis. Maka menangislah kamu dalam hujan.”
― Stasiun
― Stasiun
“Aku tak ingin dipilih karena satu-satunya pilihan. Aku ingin dipilih dalam situasi di mana kamu mempunyai banyak pilihan.”
― Stasiun
― Stasiun
“Bersamamu adalah menyatukan asa. Tak perlu menunggu hujan turun untuk membuat kita berlari bersama.”
― Stasiun
― Stasiun
“Sepertinya hanya kematian yang memisahkan cinta yang begitu dalam. Menjadikannya bayangan, menjadikannya abadi dalam sebuah tulisan. Menjadikannya terkenang.”
― Stasiun
― Stasiun
“Seperti cicak yang menempel di dinding, wajah gadis itu menempel di dalam otak saya, tak usahlah saya bawa sampai ke bagian tubuh yang menghasilkan detak. Cukup di otak, tak usah sampai ke jantung hati.”
― Stasiun
― Stasiun
