Orinthia Lee’s Reviews > A Life Full of Love > Status Update
Orinthia Lee
is on page 29 of 288
"Seiring dengan semakin menua, sedikit demi sedikit cara berkencan dan kebiasaanku pun berubah. Aku suka berdua, tapi sendirian itu terasa lebih nyaman. Seperti itu, aku belajar sendiri. Tapi, aku takut kesepian. Apakah aku sedang menanam duri agar orang lain tidak bisa mendekatiku?"
— May 08, 2016 03:45AM
Like flag
Orinthia’s Previous Updates
Orinthia Lee
is on page 35 of 288
"Saat berusia 20 tahun, aku membayangkan aku yang berusia 30 tahun adalah sosok perempuan sempurna yang mempunyai segalanya. Karena saat itu, kupikir usia 30 tahun adalah masa depan yang masih sangat jauh. Saat itu aku pasti sudah menikah. Pekerjaan juga pasti berjalan lancar. Tentu saja, kenyataannya tidak seperti itu."
— May 08, 2016 03:51AM
Orinthia Lee
is on page 23 of 288
Orang-orang yang berada di luar tembok ingin masuk, orang-orang di dalam tembok ingin keluar. Pernikahan bagiku adalah sesuatu yang ada di dalam tembok. Aku takut mengetahui apa yang ada di dalam tembok itu, tapi juga penasaran. Dibandingkan dengan itu, aku ingin tahu apakah aku bisa menikah atau tidak.
— May 08, 2016 01:25AM
Orinthia Lee
is on page 7 of 288
Umur 30 tahun.
Jangan lupa bahwa kita menjadi orang yang sedang bersinar. Bahwa sekarang, saat ini juga, kita harus mencintainya.
— May 07, 2016 09:39AM
Jangan lupa bahwa kita menjadi orang yang sedang bersinar. Bahwa sekarang, saat ini juga, kita harus mencintainya.

