Sendy Deva’s Reviews > The Girl on the Train > Status Update
Sendy Deva
is on page 72 of 336
Pada bab ini beberapa fakta mulai terkuak. saya lebih senang melakukan analisis terlebih dahulu sebelum berjumpa dengan kesimpulan yang mungkin terungkap di bab selanjutnya. seperti hubungan antar karakter, timeline terjadinya kejadian. Oleh karena itu, novel thriller/misteri terasa lebih asyik diikuti
— Feb 28, 2016 01:05AM
Like flag

