Manzila’s Reviews > Reasons To Stay Alive: Kisah Nyata Melawan Depresi Dan Berdamai Dengan Diri Sendiri > Status Update

Manzila
Manzila is on page 12 of 276
Aku berekspektasi ini jadi salah satu obat yang Dia berikan. Yah minimal vitamin lah.
Didiagnosis psikis bermasalah oleh dokter umum langganan. Karna mahalnya biaya (ngurus bpjs sendiri juga ga bisa) dan ortu ga begitu aware tentang depresi jadinya ya harus terapi sugesti sendiri. Dan selalu yakin akan pertolongan-Nya.
May 25, 2019 06:18PM
Reasons To Stay Alive: Kisah Nyata Melawan Depresi Dan Berdamai Dengan Diri Sendiri

flag

No comments have been added yet.