Abdul Hadie’s Reviews > Dua Tangis dan Ribuan Tawa > Status Update
Abdul Hadie
is on page 31 of 364
Yang kelima : ketika aku bersikap jinak ketakuan lalu mengklaim diriku kuat dalam kesadaran. Yang keenam : Ketika kuangkat pakaianku untuk menghindari dari lumpur kehidupan. Yang ketuju : ketika aku berdiri menyanyikan kidung bagi Tuhan dan menganggap hanya itulah satu2nya nyanyian kebajikan.
— Apr 27, 2012 07:26PM
Like flag
Abdul ’s Previous Updates
Abdul Hadie
is on page 30 of 364
Kutegur Jiwaku tujuh kali!
Yang pertama: ketika aku berupaya meninggikan diriku dengan mengekploitasi yang lemah. Yang Kedua : ketika aku timpang dihadapan mereka yang lumpuh Yang ketiga : ketika aku diberikan pilihan aku memilih yang mudah ketimbang yang sulit.Yang Keempat : ketika aku membuat sesuatu kekeliruan kuhibur diri sendiri dengan kekeliruan orang lain
— Apr 27, 2012 07:25PM
Yang pertama: ketika aku berupaya meninggikan diriku dengan mengekploitasi yang lemah. Yang Kedua : ketika aku timpang dihadapan mereka yang lumpuh Yang ketiga : ketika aku diberikan pilihan aku memilih yang mudah ketimbang yang sulit.Yang Keempat : ketika aku membuat sesuatu kekeliruan kuhibur diri sendiri dengan kekeliruan orang lain

