Gus > Recent Status Updates

Showing 61-90 of 1,314
Gus
Gus is on page 100 of 224 of Yukito 01 (Yukito, #1)
*Currently: Yukito #3 dibaca dengan setengah cuci mata karena ketampanan tokoh utama ////e w e////). Aih aih, Yukito dengan kacamata menawan sekali ✨✨.
Nov 12, 2024 04:35AM Add a comment
Yukito 01 (Yukito, #1)

Gus
Gus is on page 60 of 224 of Yukito 01 (Yukito, #1)
*Currently: Yukito #2 dibaca dengan sedikit bingung. Rasanya ini tipe buku yang harus dibaca ulang. Hanya untuk mencocokkan satu dua hal yang mungkin saya salah kaprah (atau bahkan tidak terlalu mengerti). Anyw. Hubungan Yukito dan An... whoa cepat sekali menaiki tangga baru ya XD ehem! Tentu saja saya suka roman subplotnya yang tidak neko-neko. Lalu pada adegan kereta api... hm... jadi ini yang Nanna maksud XD.
Nov 11, 2024 03:44PM Add a comment
Yukito 01 (Yukito, #1)

Gus
Gus is on page 20 of 224 of Yukito 01 (Yukito, #1)
*Currently: Yukito #1 dibaca dengan sedikit bingung. Emm jadi Yukito mengejar kasus di mana ayahnya tewas dibunuh anggota yakuza. Lalu anggota yakuza yang kabur itu masih hidup (hingga 15 tahun kemudian). Dan kebetulan blablabla saat... *mumble mumble*. Anyw go go An! XD Memang sebaiknya jangan dilepas kalau menemukan cowok tampan, manis, dan sopan seperti Yukito (((o(♡´▽`♡)o))) *Rooting for the subplot roman*
Nov 11, 2024 03:09PM Add a comment
Yukito 01 (Yukito, #1)

Gus
Gus is on page 5 of 224 of Yukito 01 (Yukito, #1)
*Currently: Yukito #1 dibaca dengan perlahan. Praise all the reviewer! ♡(*´ω`*)/ ♩♪♩ ♩♪ Tanpa review, saya tidak akan mengambil komik ini. Kover buku satunya rada... emm... bukan cangkir saya sih ( konsep kovernya membingungkan). Berkat reviewnya meski sebenarnya sudah cukup lama komik ini terus di keranjang saya akhirnya bisa membaca ini dan setuju kalau gambarnya bagus. YUKITO TAMPAN SEKALIASDFGHJKLZ!!
Nov 11, 2024 06:07AM Add a comment
Yukito 01 (Yukito, #1)

Gus
Gus is finished with Mask(s)
Sebenarnya... bagian-bagian akhir itu agak... XD. Terlalu romantis untuk saya. Hubungan favorit saya adalah saat mereka belum berpacaran. Apalagi saat Shenia jatuh hati sama permainan piano Stefhan dan melewatkan saat-saat di kelas untuk memelototi Stefhan. Terbayang adegan anime di mana ada sfx di belakang Shenia bertuliskan 'Jiiiiiiiiiiiiiit'. Anyw epilognya agak aneh karena... kurasa itu bukan epilog. xD.
Nov 10, 2024 07:58PM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is on page 90 of 352 of Mask(s)
.............Ide di kepala Shenia dan Gus = 🤝
Lalu... Gary. Hm. Heh. Hm. Heeeeh (ʘᴗʘ) //antenaimajinasiGussedangaktif.
Nov 10, 2024 05:17AM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is on page 84 of 352 of Mask(s)
Lovestruck from piano XD /bukan.
Nov 10, 2024 05:06AM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is on page 65 of 352 of Mask(s)
Btw saya suka cara bicara Shenia. Lucu o w o. Dan untung saja dia tidak menulis dengan loe-gue-sebangsanya. Caranya mengutarakan sudut pandang yang dilihat juga bagus. Kadang rasanya jika dibaca tanpa jeda, lalu melihat lagi-lagi Shenia mengakhiri kalimatnya dengan, 'atau apa' atau 'semacamnya', saya jadi gemas sendiri XD. Tapi saya juga kadang menulis hal yang sama berulang kali. Mungkin bisa terhitung ciri khas?
Nov 10, 2024 04:34AM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is on page 64 of 352 of Mask(s)
Nov 10, 2024 04:28AM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is on page 200 of 220 of Melody & Christopher vol.1
*Currently: Melody & Christopher #2 dibaca sambil mengenang masa kecil-- tapi bercanda ding! Karena saya pelupa XD. Bagian akhir, saat kembali ke masa depan (prolog), sebenarnya lebih bagus kalau ada aba-aba yang jelas. Tapi yah; kurasa pembaca juga mengerti. Mungkin. Sekalipun bisa saja ada pembaca yang baru mengerti kalau adegan terakhir itu sudah melanjutkan bagian prolognya; baru setelah 2x membacaXD.
Nov 10, 2024 04:17AM Add a comment
Melody & Christopher vol.1

Gus
Gus is on page 100 of 220 of Melody & Christopher vol.1
*Currently: Melody & Christopher #1 dibaca sambil mengagumi kovernya yang maaaaaanis sekali (((o(♡´▽`♡)o))). Ini bukan pertama kali saya baca. Tapi saya akui, saya memang lupa sebagian besar kisahnya kecuali bagian kantor detektif cilik Melo&Christo dan kemampuan Melody. Begitulah!
Nov 09, 2024 03:33AM Add a comment
Melody & Christopher vol.1

Gus
Gus is finished with The Hazy Flower of Yoshiwara 1
*Currently: The Hazy Flower of Yoshiwara #3 selesai dibaca dengan sedikit kecewa tapi senang karena twist (tentang hubungan tokoh utama dengan tokoh tertentu) tidak sesuai perkiraanku. Meski ceritanya memang dikejar halaman (sayang sekali, padahal menurut saya tambah sebuku juga tidak apa), tapi bisa diakhiri dengan lumayan. Kurasa. Emm, kurasa saya harus memikirkannya lagi...
Nov 09, 2024 03:24AM Add a comment
The Hazy Flower of Yoshiwara 1

Gus
Gus is on page 100 of 184 of The Hazy Flower of Yoshiwara 1
*Currently: The Hazy Flower of Yoshiwara#2 dibaca dengan... tunggu sebentar. Tunggu sebentar. Dilihat dari jeda waktunya, kurasa memang tidak mungkin Takidzuki adalah ibu Hana. Memang lebih masuk akan kalau dia adalah moyang dari Hana. Mengenai Shiramatsuya, tempat ini sedang rugi. Jadi apakah Rennosuke itu masih memiliki modal? Ataukah kekayaannya memang tidak digunakan untuk tempat ini? Apakah inilah kekayaannya?
Nov 09, 2024 12:09AM Add a comment
The Hazy Flower of Yoshiwara 1

Gus
Gus is on page 30 of 184 of The Hazy Flower of Yoshiwara 1
*Currently: The Hazy Flower of Yoshiwara #1 dibaca dengan santai. Oh jadi ini mengambil pakem terdampar ke masa lalu ya. Untung saja judul bukunya tidak luar biasa berlebihannya seperti zaman sekarang o w o. Anyhow, Rennosuke tampan //// XD.
Nov 08, 2024 11:08PM Add a comment
The Hazy Flower of Yoshiwara 1

Gus
Gus is on page 13 of 352 of Mask(s)
.........Tidak. Kurasa John ini bukan orang kedutaan saja. Dia pastilah seorang taipan jika bisa sampai menyewa pesawat pribadi (´༎ຶ ͜ʖ ༎ຶ ) //holangkaya //ibuSheniaberuntungya.
Nov 06, 2024 02:50PM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is starting Mask(s)
...Sebenarnya, saya lebih mau menyelesaikan semua buku dari penulis barat yang saya punya dulu sebelum beralih. Tapi ya sudahlah. Yang ini menang di blurb yang sepertinya cukup supernatural u w u //kesukaangusyanganeh-aneh.
Oct 11, 2024 07:41PM Add a comment
Mask(s)

Gus
Gus is finished with Lola Offline
Yah. Hm. Kurasa. Bagus. Atau. Bagus yang biasa saja. Entahlah. HmmMmmmm... meski saya sedikit bertanya-tanya pada hasilnya, juga mengenai betapa cepat pendapat karakternya berubah, kurasa, mungkin memang itu adalah hal lumrah bagi mereka? Cepat berganti pandangan. Cepat berubah.
Oct 11, 2024 09:10AM Add a comment
Lola Offline

Gus
Gus is on page 40 of 184 of Night is Short, Walk On Girl 01
*Currently reading: Night is Short, Walk on Girl #2. Seperti ucapan novelisnya, gambarnya memang terlalu manis. Kurasa keindahan atypical artstyle ala animenya jadi sedikit... Sedikit... Sedikit berbeda XD.
Aug 07, 2024 01:48AM Add a comment
Night is Short, Walk On Girl 01

Gus
Gus added a status update
Baru ingat ada juga novel AkiRikako lama yang pernah beli tapi belum baca //Masihsegelmalahan //Penimbun andal (❂‿❂)⭐🔥 /jderr.
Jun 19, 2024 08:17PM 5 comments

Gus
Gus is finished with Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1
*Currently: Wandering Ghost Hikaruko-chan#2 dibaca dengan... kenapa sih kisah yang kuambil malam ini semuanya mengandung bawang? O w O;;;
May 09, 2024 10:07AM Add a comment
Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1

Gus
Gus is on page 80 of 192 of Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1
*Currently: Wandering Ghost Hikaruko-chan #1 dibaca dengan santai. ??? Kurasa saya setuju dengan Hikaruko. Mungkin karena kebetulan ada kisah seperti ini juga yang sedang saya tulis, sehingga kupikir.... Ah sudahlah. Tiap mangaka punya dunianya. Tapi. Rasanya aneh kantor arwah penasaran kerjanya sampai membunuh manusia. Bukankah jadi perlu dipertanyakan siapa yang mengontrol mereka? Apa ada di buku selanjutnya?
May 09, 2024 09:53AM Add a comment
Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1

Gus
Gus is finished with March Story, Vol. 1
*Currently: March Story #5 dibaca dengan berlinang air mata-- TENTU SAJA KARENA JAKEE HUAAAAAA ༼;´༎ຶ ۝ ༎ຶ༽Saya baru memuji bagaimana plot Jake bagus sekali. Mengingat dirinya sejak awal volume dan semua kisahnya entah dengan pria ini itu dan ini itu lainnya yang sangat menarik-- huaaaa (/□\*). Endingnya sedih- tetapi ada kebahagiaan juga di dalamnya. Saya- huaaa (-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩___-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩-̩̩̩)
May 09, 2024 09:32AM Add a comment
March Story, Vol. 1

Gus
Gus is on page 170 of 192 of March Story, Vol. 1
*Currently: March story #5 dibaca dengan semangat. March story? ❌❌❌. Jake Story ✅✅✅. Wkwwkwkwk serius, kisah cinta Jake lebih greget dan lurus. Apalagi twist kecil mengenai pengrajin itu... astaga, ternyata begitu hubungannya ya. Huweee kasihan kamu Jake o(ㄒoㄒ).
May 09, 2024 09:17AM Add a comment
March Story, Vol. 1

Gus
Gus is on page 20 of 192 of March Story, Vol. 1
*Currently: March Story #1 dibaca dengan... (´•̥̥̥д•̥̥̥`̀ू๑)‧º·˚ chap 2nya... ;; _ ;;
May 09, 2024 07:04AM Add a comment
March Story, Vol. 1

Gus
Gus is on page 15 of 192 of Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1
Currently: Wandering Ghost Hikaruko-chan, dibaca dengan lambat. Instrukturnya memang tampan. Tapi... cowok yang bersinar bagaikan matahari memang sangat tipeku (⁄ ⁄•⁄ω⁄•⁄ ⁄). Sama kayak Hikaruko-chan (jika sampai akhir dia tidak berubah perasaan). Apa ini yang namanya orang gloomy selalu tertarik dengan yang terang-terang? XDD Wwwww
May 09, 2024 03:44AM Add a comment
Wandering Ghost Hikaruko-chan Vol. 1

Gus
Gus is on page 26 of 346 of A Dandelion Wish
Wkwkwkwkw somplak XD. Benar sekali. Menjadi dokter karena welas asih pada manusia yang sakit? Tidak... tidak... saya curiga kebanyakan tidak seluhur itu. Mungkin alasan lebih realistis karena uang. Apa lagi? XDD.
May 07, 2024 07:00AM Add a comment
A Dandelion Wish

Gus
Gus is on page 240 of 372 of Tall, Dark & Hungry (Argeneau, #4)
.... "An unlucky streak?" The actor laughed. "Terri, sprained ankles and stubbed toes make up unlucky streaks. This guy is a walking calamity. Instead of calling him C. K. We should call him C. C. —for Calamity Chris."

Wkwkwkwwkkwkk XDD.
Apr 27, 2024 12:08AM Add a comment
Tall, Dark & Hungry (Argeneau, #4)

Gus
Gus is on page 166 of 372 of Tall, Dark & Hungry (Argeneau, #4)
//Akhirnya dilanjut setelah sekian lama XD.
Apr 26, 2024 08:12PM Add a comment
Tall, Dark & Hungry (Argeneau, #4)

Gus
Gus is finished with Semalam di Kereta Bima Sakti
Jika Narnia mengatakan mereka ter-isekai berpindah dunia sepersekian detik sebelum mati dan tiba di Narnia, maka saya... akan berusaha mempercayai hal serupa juga untuk mereka yang menaiki Kereta Bima Sakti.
Saya hanya percaya ini karena ini sebuah literatur dan saya boleh mengimajinasikannya. Sekalipun saya tahu di dunia nyata, secara realistis, tentu saja tidak begitu.
Apr 25, 2024 09:45PM Add a comment
Semalam di Kereta Bima Sakti

Follow Gus's updates via RSS