Kawasan Prancis di Harmoni

Deretan gedung yang sebagian masih tersisa sekarang merupakan kawasan Harmoni, Jakarta Pusat. Foto ini diabadikan pada akhir abad ke-19 saat Batavia hanya berpenduduk 116 ribu jiwa. Tidak hanya tingkat kependudukan di lingkungan orang Eropa yang rendah, tapi suasana serupa juga terdapat di perbatasan bagian selatan kota yang kala itu tidak melampaui Kebon Sirih, Jakarta Pusat. [...]
 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on December 10, 2009 01:21
No comments have been added yet.


Alwi Shahab's Blog

Alwi Shahab
Alwi Shahab isn't a Goodreads Author (yet), but they do have a blog, so here are some recent posts imported from their feed.
Follow Alwi Shahab's blog with rss.