Anwar Jimpe Rachman's Blog, page 4

January 3, 2020

Tiga Guncangan dalam Sepuluh Tahun

TIGA KALI dalam sepuluh tahun terakhir ini, dunia digemparkan oleh penemuan jejak peradaban awal peradaban manusia di muka bumi yang ditemukan di tiga titik di Indonesia, tepatnya di Pulau Sulawesi...



Sulawesi Rising
 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on January 03, 2020 10:10

December 20, 2019

Tiga Guncangan dalam Sepuluh Tahun

TIGA KALI dalam sepuluh tahun terakhir ini, dunia digemparkan oleh penemuan jejak peradaban awal peradaban manusia di muka bumi yang ditemukan di tiga titik di Indonesia, tepatnya di Pulau Sulawesi...



Sulawesi Rising

 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on December 20, 2019 19:00

March 22, 2019

Mengisi Spasi

Ketika Nadiem Makarim mendirikan Gojek pada tahun 2010 lalu, guncangan hebat kedua melanda pengusaha angkutan di Indonesia. Di Makassar, angkutan kota yang lazim disebut pete-pete segera...



Sulawesi Rising

 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on March 22, 2019 21:16

March 11, 2019

Menggali Dua Keping Kata

Koin Belanda (Foto ilustrasi: Anwar Jimpe Rachman)Ada satu rumah kayu yang berjarak seratusan meter di barat rumah masa kecil saya. Saya dan teman-teman main biasa cuma melintas dan memandangnya dari...



Sulawesi Rising

 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on March 11, 2019 08:59

January 10, 2019

Jelaga Empat Puluh Tahun

LAGU “Sulawesi Pa’rasanganta” ciptaan B Mandjia sudah menjadi ungkapan dan kata ganti yang awam untuk merujuk wilayah di bagian selatan Pulau Sulawesi. Ia pun berubah sebagai identitas daerah...



Sulawesi Rising

1 like ·   •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on January 10, 2019 03:39

December 12, 2018

Dua Halaman Rumah yang Menghadap ke Sungai

BEBERAPA rumah sudah kosong di Neiwan, satu dari delapan desa di Sanwan Township, sekisar seratus kilometer di selatan Kota Taipei, Taiwan. Bangunannya yang bertembok bata ekspos masih kokoh. Hanya...



Sulawesi Rising

1 like ·   •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on December 12, 2018 07:39

November 16, 2018

Bangku Belakang Si Beruang

Ada satu persamaan saya dengan Iwan Fals, terutama dalam lagu “Jendela Kelas Satu” (1983). Kami sama-sama duduk di bangku deretan belakang dengan jendela kelas yang tak ada...



Sulawesi Rising

1 like ·   •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on November 16, 2018 00:41

September 29, 2018

Senja Kala Bissu

Ketika Puang Matoa Saidi meninggal dunia pada pertengahan tahun 2011 lalu, nasib para bissu, komunitas pendeta wadam sisa peradaban Bugis kuno, tampak mengalami guncangan. Meski kemudian Puang Upe...



Sulawesi Rising

 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on September 29, 2018 05:18

September 26, 2018

Ziarah ke Danau Sidenreng

Sederhana saja cara saya melihat bagaimana Sidenreng Rappang (Sidrap) mutakhir. Cukup menyaksikan apa saja yang terjadi pada berlangsung 22-24 September 2018, di suatu acara...



Sulawesi Rising

1 like ·   •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on September 26, 2018 08:51

March 24, 2018

Jawaban yang Datang Delapan Tahun Kemudian

LANTARAN ikut sibuk mengurus hal lain, saya tidak mendengar langsung bagaimana jawaban Kees Buijs atas pertanyaan soal bagaimana ia memisahkan antara pekerjaannya sebagai pendeta dan ketertarikannya...



Sulawesi Rising

 •  0 comments  •  flag
Share on Twitter
Published on March 24, 2018 14:07