Jump to ratings and reviews
Rate this book

Shanaou Yoshitsune

Shanaou Yoshitsune Vol. 1

Rate this book
Hyota, seorang pengamen keliling mendapati hidupnya berubah secara drastis saat ia disuruh mengantikan seorang anak bangsawan bernama Ushiwaka yang kebetulan mukanya mirip dengannya. Bisakah Hyota menjalani hidup barunya?

204 pages, Paperback

First published January 1, 2002

20 people are currently reading
214 people want to read

About the author

Hirofumi Sawada

82 books21 followers

Ratings & Reviews

What do you think?
Rate this book

Friends & Following

Create a free account to discover what your friends think of this book!

Community Reviews

5 stars
69 (62%)
4 stars
23 (20%)
3 stars
13 (11%)
2 stars
3 (2%)
1 star
3 (2%)
Displaying 1 - 9 of 9 reviews
Profile Image for Gus.
605 reviews63 followers
November 16, 2017
--- Shanaou Yoshitsune 1-22 ---
Plot: Alur berjalan pasti dan terasa menyenangkan
Gambar: Ok
Penokohan: Ok

Salah satu versi lain mengenai tokoh sejarah Jepang, Yoshitsune.

Buku ini sangat menarik. Lucu, menyenangkan, ringan, dan konfliknya tidak dibuat berkepanjangan. Tapi sekali masuk ke bagian yang serius dan sedih, saya jamin ceritanya benar-benar sedih. Saya sangat menikmati perjalanan kehidupan yang dijalani Hyota. Sampai sekarang saya masih merasa humornya lucu dan meskipun memang terkesan komik anak cowok banget, tapi saya sangat menikmatinya meski usiaku sudah bukan anak-anak lagi. Mungkin ini yang disebut kisah yang tak lekang oleh waktu ya.

Saya menyukai komik ini sampai-sampai saya sebenarnya berharap kisah ini akan selesai dan tak pernah dilanjutkan ke Genpei War.
[10/10]
Profile Image for Indah Threez Lestari.
13.5k reviews270 followers
November 16, 2013
#Program BUBU

Pertama kali dibeli dan dibaca pada tanggal 16 Juli 2002.

Karena baca ulang, jadi sadar manga ini dibuka pada masa sekarang, dan memang menceritakan alternatif kisah Yoshitsune, karena ditemukannya manuskrip yang menyatakan Yoshitsune (asli) meninggal di usia 16 tahun.
1 review
March 3, 2019
Good
This entire review has been hidden because of spoilers.
Profile Image for Simbahenom.
190 reviews2 followers
February 5, 2014
baru sadar ini beda sama yang Genpei War. Tahu gitu baca dari dulu, kirain sama...
1 review
December 29, 2013
good
This entire review has been hidden because of spoilers.
Displaying 1 - 9 of 9 reviews

Can't find what you're looking for?

Get help and learn more about the design.