Jump to ratings and reviews
Rate this book
Rate this book
Crayon Shinchan kembali lagi dengan judul fresh, “New Crayon Shinchan”! Ikuti petualangan-petualangan baru Crayon Shinchan bersama keluarga dan teman-temannya yang semakin seru dan kocak!

Kali ini, Shinchan sekeluarga lagi-lagi merencanakan wisata murah karena bonus papa dipotong. Tapi, dengan anggaran yang terbatas, mama dan papa malah membayangkan liburan mewah ke Amerika Serikat! Wah, pada akhirnya mereka berlibur di mana, ya?


Editor’s Note
- Setelah kematian Yoshito Usui Sensei yang sangat tiba-tiba, para staf Usui Sensei membentuk UYZ Studio, dan kembali memuat Crayon Shinchan di majalah komik dengan judul baru “New Crayon Shinchan”. Para staf yang telah diwarisi pandangan Usui Sensei mengenai Crayon Shinchan dan berhasil melanjutkan Crayon Shinchan pun dua tahun yang lalu mulai berusaha sekuat tenaga untuk menciptakan sejarah baru dalam dunia komik komedi yang selalu mengundang ledakan tawa ini.
- Cerita super kocak
- Diterbitkan secara serentak di 8 negara (Jepang, Indonesia, Korea Selatan, Taiwan, Hong Kong, Thailand, Malaysia, Vietnam)
- Animasi Crayon Shinchan sudah ditayangkan di manca negara, termasuk Indonesia
- Memuat 8 halaman berwarna

112 pages, Paperback

First published July 13, 2012

8 people are currently reading
65 people want to read

About the author

UY Studio

14 books

Ratings & Reviews

What do you think?
Rate this book

Friends & Following

Create a free account to discover what your friends think of this book!

Community Reviews

5 stars
13 (37%)
4 stars
10 (28%)
3 stars
11 (31%)
2 stars
0 (0%)
1 star
1 (2%)
Displaying 1 - 3 of 3 reviews
Profile Image for Novella Dwisri.
213 reviews12 followers
February 6, 2022
Kocak emang Shinchan tuh meski sebagian ceritanya udah pernah ditonton di youtube tapi emang baca lagi versi komiknya tetap gokil apalagi bagian si Nene yg kehilangan tas go greennya yg berisi naskah rumah-rumahan nyata yg baru aja semalaman dia tulis. Kazama, Shinchan, Bo, dan Masao pura² gak bisa menjangkaunya padahal mudah. Mereka udah bernapas lega gak usah ikut rumah-rumahan nyata ternyata naskahnya tersangkut di pohon haha
Profile Image for Sofya Leblanc.
46 reviews
March 18, 2022
My first time after ages not reading comic 😂 feeling strange but since it’s Shinchan, what can I do 🤍
Displaying 1 - 3 of 3 reviews

Can't find what you're looking for?

Get help and learn more about the design.