Cinta yang tidak setengah hati, penuh petualangan bagi sang pemberi.
Cinta yang menemukan jalannya dengan sukarela, menerima apa adanya. c3
Cinta yang merajut selamanya dengan pilihan yang sama, hari ini dan esok lagi. c3
Cinta yang penuh kesediaan, menghadapi kekecewaan dengan selalu memberi kesempatan melampaui harapan. c4
Cinta yang tak salah alamatnya walau dengan mata tak terbuka dan doa tanpa nama. c5
— Nov 26, 2022 06:06PM
Add a comment